
Smartphone Anyar Xiaomi Gunakan Layar OLED Milik Samsung
pada 12.00.00
Ternyata bukan saja Apple yang satu-satunya memesan layar OLED besutan dari Samsung Display. Kabar terbaru mengungkapkan Xiaomi sudah melakukan kesepakatan kepada Samsung perihal penggunaan layar OLED pada smartphone terbaru mereka...